Daftar tim e-sports dunia terbaik tahun 2023, ada tim Indonesia

Jika kamu mencari rekomendasi tontonan E-Sports di tahun 2023 ini kamu bisa lihat list Tim E-Sports dunia terbaik tahun 2023 di bawah ini. List ini berdasarkan pada data dari E-Sports Charts yang bisa kamu lihat di sini.

E-Sports adalah olahraga kompetitif berbasis video game yang sangat populer dan sedang berkembang pesat. Industri E-Sports sedang berkembang dengan sangat cepat dan diprediksi akan terus berkembang dalam beberapa tahun ke depan.

Berdasarkan data yang valid, industri E-Sports global saat ini bernilai lebih dari 1 miliar dolar dan diprediksi akan mencapai 2,1 miliar dolar pada tahun 2023.

Perkembangan industri E-Sports tidak hanya terjadi di lingkungan global, tetapi juga di Indonesia. Ada banyak turnamen E-Sports yang diadakan di Indonesia, dan banyak pula tim E-Sports yang dibentuk dan berkembang dengan cepat. Dalam beberapa tahun terakhir, banyak perusahaan besar yang mulai berinvestasi dalam industri E-Sports, menandakan bahwa industri ini memiliki prospek yang sangat baik.

Sebagai industri yang berkembang, E-Sports juga membuka peluang bisnis bagi banyak perusahaan. Ada banyak perusahaan yang berinvestasi dalam industri E-Sports, seperti perusahaan pembuat video game, perusahaan e-sports, perusahaan broadcasting, dan lain-lain. Ini menandakan bahwa industri E-Sports memiliki prospek yang sangat baik dan akan terus berkembang dalam beberapa tahun ke depan.

Namun, meskipun industri E-Sports sedang berkembang, masih ada beberapa tantangan yang harus dihadapi. Salah satu tantangan utama adalah masalah regulasi. Saat ini, banyak negara belum memiliki regulasi yang jelas mengenai E-Sports, sehingga masih ada beberapa masalah yang harus diselesaikan. Namun, banyak negara sudah mulai bergerak untuk mengatasi masalah ini dan membuat regulasi yang lebih jelas mengenai E-Sports.

Pertumbuhan industri E-Sports memang sangat menjanjikan dan banyak menarik perhatian investor. Hal ini membuka peluang bagi banyak tim E-Sports baru untuk muncul dan memasuki industri ini. Namun, dengan valuasi yang tinggi dan ekspektasi yang besar, tantangan yang harus dihadapi juga sangat berat.

Selain itu, kebijakan dan regulasi yang berlaku bagi industri E-Sports juga menjadi tantangan tersendiri bagi tim E-Sports baru. Mereka harus memastikan bahwa mereka memahami dan mematuhi peraturan yang berlaku untuk memastikan bahwa bisnis mereka berkembang dengan baik.

Tim E-Sports dunia terbaik tahun 2023

Nah, jika kamu mulai tertarik dengan dunia E-Sports kamu bisa mencoba melihat turnamen-turnamen E-Sports dari berbagai macam jenis game. untuk referensi di bawah ini adalah Tim E-Sports dunia terbaik tahun 2023 berdasarkan data dari E-Sports Charts tahun lalu.

tim e-sports dunia terbaik tahun 2023

Untuk diketahui indikator tim E-Sports ini berdasarkan popularitasnya yakni tim dengan jumlah paling banyak ditonton selama tahun 2022.

#10 – DWG KIA

Tim E-Sports dunia terbaik tahun 2023 urutan ke-10 yakni DWG KIA. Tim ini berasal dari Korea dan aktif di kompetisi game League of Legends.

# 9 – G2 E-Sportss

Tim E-Sports dunia terbaik tahun 2023 urutan ke-9 yakni tim yang sudah lama terbentuk G2 E-Sportss. Tim ini aktif di turnamen CS:GO dengan berbagai gelar yang sudah diraihnya. Tim ini berasal dari Eropa yakni Jerman

#8 – EVOS Legends

Tim E-Sports yang berasal dari Indonesia yang kiprahnya di kompetisi Mobile Legends sudah tidak diragukan lagi. EVOS Legends adalah Tim E-Sports dunia terbaik tahun 2023 urutan ke-8

#7 – Gen.G E-Sportss

Di scene League of Legends, Gen.G E-Sportss juga sangat populer. Tim ini adalah Tim E-Sports dunia terbaik tahun 2023 urutan ke-7.

#6 – ONIC E-Sportss

Tim Tim E-Sports dunia terbaik tahun 2023 terbaik lainnya dari Indonesia yakni ONIC E-Sportss yang juga aktif dan memiliki banyak gelar di turnamen-turnamen Mobile Legends

#5 – FaZe Clan

Tim E-Sports dunia terbaik tahun 2023 urutan ke-5 adalah tim veteran di skena CS:GO, yaitu FaZe Clan.

#4 – DRX

Korea cukup terkenal dengan banyaknya tim E-Sports yang lahir dari sana, salah satunya yakni DRX yang merupakan Tim E-Sports dunia terbaik tahun 2023 urutan ke-4

#3 – Natus Vincere

Natus Vincere atau NaVi adalah Tim E-Sports dunia terbaik tahun 2023 yang berasal dari Ukraina dan banyak meraih gelar di berbagai game salah satunya di game CS:GO.

#2 – RRQ Hoshi

Tim yang sudah tidak diragukan lagi peran dan popularitasnya di Indonesia, RRQ Hoshi menempati urutan ke-2 sebagai Tim E-Sports dunia terbaik tahun 2023.

#1 – T1

Meskipun namanya cukup singkat, T1 yang berasal dari Korea sangat populer sejak lama dan hingga sekarang masih bertahan sebagai salah satu tim E-Sports terbaik di dunia.

Itulah beberapa Tim E-Sports dunia terbaik tahun 2023 berdasarkan data dari E-Sportss Charts tahun 2022 dengan indikator jumlah penonton dan waktu menonton yang paling banyak.

Untuk artikel lainnya bisa kamua temukan di forum ROG Community di sini.

Ready to start your journey?

If there is nothing in a chest, the chest doesn’t mean anything